Sabtu, 28 Januari 2017

Cara Memutihkan Gigi Dalam 2 Menit

Gigi merupakan salah satu bagian tubuh yang harus selalu dijaga dengan baik. Karena jika tidak dirawat maka gigi akan menjadi berwarna kunig dan hal tersbeut tentu akan membuat penampilan menjadi tidak menarik. Bila anda saat ini sedang berusaha merawat gigi putih anda namun memiliki kesibukan yang padat, saat ini ada beberapa cara memutihkan gigi dalam 2 menit yang bisa dilakukan untuk membuat gigi anda menjadi putih. Dan berikut beberapa cara yang bisa anda coba lakukan.

Cara-Memutihkan-Gigi-Dalam-2-Menit

Cara Memutihkan Gigi Dalam 2 Menit Yang Mudah Dilakukan

Cara memutihkan gigi dalam 2 menit yang terbukti ampuh dan dapat dilakukan dengan mudah adalah dengan menggunakan baking soda dan air lemon. Cara melakukannya sangatlah sederhana, yaitu siapkan terlebih dulu baking soda sebanyak 1 sendok makan dan juga air perasan lemon beberapa tetes, setelah itu aduk kedua bahan tersebut sampai semuannya merata dan berbentuk seperti pasta. Kemudian aduklah kedua bahan tersebut sampai merata dan berbentuk seperti pasta, dan setelah selesai siapkan sikat gigi anda lalu oleskan campuran tersebut pada sikat gigi anda dan gosoklah semua bagian gigi anda. Sewtelah itu biarkan pasta gigi tersebut menempel di gigi selama satu menit, kemudian bersihkanlah gigi anda dengan berkumur sampai gigi anda bersih.

Cara Memutihkan Gigi Dalam 2 Menit Dengan Memanfaatkan Arang Kelapa

Cara memutihkan gigi dalam 2 menit yang selanjutnya juga bisa dilakukan dengan menggunakan arang kelapa dan pasta gigi. Cara melakukannya adalh tumbuklah arang kelapa sampai hingga halus dan ayaklah arang tersebut dengan ayakan kopi sampai menjadi bubuk arang yang halus. Kemudian campurkanlah bubuk arang kelapa tersebut dengan pasta gigi dengan perbandingan 2:1 kemudian lumatlah campuran tersebut menjadi solid. Setelah itu oleskan pasta gigi tersebut pada sikat gigi dan basahilah sedikit dengan air kemudian sikatlah semua bagian gigi selama dua menit. Dan setelah selesai bersihkan sisa pasta gigi tersebut dengan cara berkumur dan sikat lagi gigi anda menggunakan pasta gigi anda untuk memebrsihkan sisa arang.
Itulah beberapa cara memutihkan gigi dalam 2 menit yang bisa anda coba terapkan. Selamat mencoba.